Dishub Pastikan Sabtu Tidak Ada Penerbangan Ke Bangka dan Belitung
Dinas Perhubungan Provinsi Bangka Belitung memastikan semua penerbangan ke Bandara Depati Amir Pangkalpinang Bangka dan Bandara HAS Hanandjoedin Belitung dihentikan mulai Sabtu .
Tajuddin mengakui, Jum'at masih ada penerbangan ke Bandara Depati Amir pangkalpinang. Hal ini menurutnya karena masih ada kebijakan dari Kementerian Perhubungan untuk memberikan kesempatan maskapai menyelesaikan reservasi yang sudah lama. "Jadi meskipun berdampak kurang menguntungkan dari segi sosial ekonomi, tetapi penutupan penerbangan ini memberikan dampak positif dari segi kesehatan. Yakni makin sedikitnya jumlah mobilitas masyarakat, sehingga dapat lebih efektif memutus rantai penyebaran Covid-19," terangnya.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dishub Sebut Sudah 350 Ribu Orang Mudik ke Jawa BaratData Dinas Perhubungan Jawa Barat mencatat telah ada 350 ribu orang yang mudik ke Jawa Barat di tengah pandemi virus corona.
Read more »
Dishub DKI: Bus AKAP sudah Dilarang Angkut PenumpangDINAS Perhubungan DKI Jakarta menegaskan bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) sudah dilarang beroperasi untuk mengangkut penumpang.
Read more »
Penumpang Masih Datangi Terminal, Dishub: Kami Suruh PulangDishub DKI siap menyuruh pulang pemudik yang mendatangi terminal. Mengingat, larangan mudik resmi berlaku Jum'at (24/4) ini.
Read more »
Larangan Mudik, Dishub DKI Setop Operasional Bus AKAPDishub DKI Jakarta merespons kebijakan larangan mudik dengan menyetop operasional keberangkatan bus AKAP di terminal-terminal.
Read more »
Halau Pemudik, Dishub DKI Sisir Lokasi Terminal BayanganAturan larangan mudik dimulai hari ini. Dishub DKI Jakrata melarang bus AKAP beroperasi. Oleh karena itu, Dishub DKI menyisir lokasi yang biasa dijadikan terminal bayangan
Read more »
Dishub Bogor Evaluasi Hari Kedelapan: Seperti Tak Ada PSBBDishub Bogor menyebut arus lalu lintas di Kota Hujan naik 30-40 persen dibanding hari pertama PSBB, diduga karena banyak yang hendak mudik.
Read more »