Dengan terdeteksi lebih dini, keuntungannya semakin banyak pasien yang ketahuan positif terpapar namun dalam kondisi ringan.
Sabtu, 18 April 2020 | 06:03 WIB- Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 melaporkan jumlah pasien Covid-19 yang sembuh terus meningkat. Sejak Kamis , jumlah kumulatif pasien sembuh mulai melebihi pasien yang meninggal. Per Jumat , jumlah pasien sembuh bertambah 59 orang sehingga totalnya menjadi 607 orang. Sementara yang meninggal bertambah 24 orang, sehingga total menjadi 520 orang.
Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19, Achmad Yurianto mengatakan, pemerintah optimistis, jumlah pasien Covid-19 yang sembuh akan semakin bertambah banyak. “Angka ini akan terus meningkat dalam jumlah besar,” ungkapnya, Jumat siang.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Peneliti Kembangkan Alat Deteksi Covid-19 Kurang dari Sejam |Republika OnlineTim dari ITB dan Unpad mengembangkan alat tes cepat micro-chip deteksi Covid-19.
Read more »
1.200 Terindikasi Positif Covid-19 dari 80 Ribu |em|Rapid Test|/em| |Republika OnlineJabar akan segera menggelar tes PCR dari hasil positif rapid test.
Read more »
Peneliti: PSBB Tanpa Tes PCR tak akan Maksimal |Republika OnlinePeneliti mendorong tes PCR diperluas agar pelaksanaan PSBB berjalan maksimal.
Read more »
Dua Laboratorium Tes PCR Virus Corona di Sumut BeroperasiDua laboratorium PCR untuk pemeriksaan tes swab virus corona yang sudah beroperasi di Sumut berada di RS Universitas Sumatera Utara dan RSUPH Adam Malik.
Read more »