Javier 'Chicharito' Hernandez mengungkapkan, Manchester United keliru menunjuk David Moyes sebagai manajer. Kesalahan itu masih menghantui MU hingga kini.
2012/13. Tidak bisa dipungkiri bahwa tidak sedikit yang mempertanyakan keputusan itu mengingat Moyes sebelumnya 'hanya' memanajeri Everton dan belum pernah sekalipun mempersembahkan trofi.
Chicharito sendiri meredup di bawah asuhan Moyes usai hanya mengemas sembilan gol dalam 35 pertandingan. Penyerang yang kini berusia 31 tahun itu kemudian dipinjamkan ke Real Madrid di 2013/14, sebelum akhirnya dijual ke Bayer Leverkusen di musim selanjutnya.Sementara itu Moyes cuma bertahan selama sembilan bulan sebelum diberhentikan MU pada April 2014. Sepeninggal Ferguson, the Red Devils kesulitan kembali ke papan atas serta sudah lima kali berganti manajer dalam tujuh tahun.
"Terus terang, kami tidak punya masalah pribadi apapun - Moyes dan aku - tapi itu adalah kesalahan ketika mereka menunjuk dia," Chicharito mengatakan kepada Rio Ferdinand dalam acara The Locker Room, yang dilansir"Itu adalah sebuah kesalahan. Itu adalah kesalahan pertama yang masih menghantui, bukan karena dia, dia bukanlah seorang manajer yang buruk kok, tapi mereka mengira mereka akan menunjuk pengganti bos Sir Alex Ferguson dengan sangat cepat.
"Tidak sampai sekarang. Bahkan Guardiola dan Klopp, dan Mourinho belum ada di level Sir Alex. Mereka masih dalam usaha menuju ke sana. Atau Cruyff, manajer-manajer semacam itulah. Mereka belum sampai di sana, tapi mereka mencoba untuk mencapainya." "Hal itu mengubah beberapa karier pemain United yang bisa saja jadi lebih baik. Rafael, aku sendiri, Welbeck, Fabio juga. Banyak pemain yang kami perlukan mesti pergi agar bisa bermain," ungkap bintang sepakbola Meksiko itu.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Hernandez: Kesalahan Tunjuk Moyes Masih Menghantui MUJavier 'Chicharito' Hernandez menyebut penunjukkan David Moyes sebagai kesalahan yang masih menghantui MU hingga saat ini.
Read more »
Luke Shaw Terkesan dengan Kebugaran Skuat MU Saat Kembali LatihanSejak awal pekan kemarin, Manchester United (MU) kembali menggelar latihan, dan tim asuhan Ole Gunnar Solskjaer dan kawan-kawan tampak bugar.
Read more »
Bursa Transfer: Rising Star ke MU, Winger Maut ke ChelseaManchester United tampaknya akan benar-benar all out pada bursa transfer musim panas nanti. BursaTransfer
Read more »
Dua Musim Tak Menyenangkan untuk MU dan Arsenal, Gagal Finis 4 BesarPada Liga Inggris musim 2016-2017 dan 2018-2019, Manchester United (MU) dan Arsenal kompak finis di luar empat besar.
Read more »
Bursa Transfer: Neymar ke Barcelona, Arsenal Telikung MUPeluang Barcelona mendatangkan megabintang PSG Neymar pada bursa transfer musim panas nanti kian besar. BursaTransfer
Read more »
Jangan Pelit MU, Grealish Pantas Ditebus dengan Harga MahalMantan striker Aston Villa, Darren Bent menyampaikan pandangannya keinginan MU mendatangkan Jack Grealish.
Read more »