Cek fakta: Produk rokok HM Sampoerna akan dimusnahkan karena terpapar COVID-19? stopHOAX
Sejumlah petugas keamanan internal saat berjaga di depan Pabrik Sampoerna Rungkut 2 Surabaya, Kamis . ANTARA/Hanif Nashrullah/am.
Pesan tersebut muncul setelah terkait informasi 500 karyawan HM Sampoerna yang diduga terpapar COVID-19 dan dua diantaranya meninggal. Namun, benarkah HM Sampoerna akan menarik dan memusnahkan produk-produk mereka terkait 500 karyawan yang meninggal akibat COVID-19?Tangkapan layar pesan berantai yang menyatakan HM Sampoerna menarik produknya untuk dimusnahkan akibat terpapar COVID-19. Di dalam berita yang disematkan oleh pesan tersebut tidak ada satu pun informasi yang menyebutkan pihak Sampoerna akan menarik semua produk-produk mereka untuk dimusnahkan.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pabrik Rokok HM Sampoerna Ditutup Setelah 2 Karyawan Positif Covid-19, 100 Orang Diisolasi - Tribunnews.comTim Kuratif Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Jawa Timur tengah melakukan penelusuran dan melakukan serangkaian rapid test.
Read more »
Karyawan Positif Covid-19, HM Sampoerna Karantina Rokok Sebelum DipasarkanCDC dan WHO menetapkan, Covid-19 mampu bertahan selama 72 jam pada permukaan plastik dan stainless steel.
Read more »
HM Sampoerna Pastikan Produknya Tak Terpapar Covid-19Penegasan itu disampaikan untuk menanggapi maraknya informasi simpang siur di media sosial mengenai produknya.
Read more »
Banyak Banget Karyawan HM Sampoerna Surabaya Positif Corona, Sangat Gawat!Hasil pemeriksaan swab PCR COVID-19 tahap pertama terhadap para karyawan pabrik PT HM Sampoerna Tbk Jalan Raya Rungkut Surabaya, sangat mengejutkan. PTHMSampoerna
Read more »
Heboh Serangan Corona ke HM Sampoerna Surabaya, Perkembangan 2 April Hingga 1 MeiPemkot Surabaya menjelaskan perkembangan penanganan virus corona COVID-19 di pabrik rokok PT HM Sampoerna, Rungkut. PTHMSampoerna
Read more »