Bea Cukai Jatim-Sidoarjo amankan rokok pita cukai palsu yang dikirim ke Kalimantan
REPUBLIKA.CO.ID, SIDOARJO -- Kantor Wilayah Bea Cukai Jawa Timur I dan KPPBC Sidoarjo berhasil melakukan penindakan terhadap ratusan ribu Barang Kena Cukai ilegal berupa rokok polos dan diduga berpita cukai palsu di wilayah Sidoarjo. Pada hari yang sama, petugas Bea Cukai berhasil mengamankan penerimaan negara dari dua penindakan rokok ilegal.
Pada penindakan kedua, petugas KPPBC Sidoarjo berhasil mengamankan BKC berupa rokok ilegal yang berjumlah jutaan batang tanpa pita cukai di wilayah Sidoarjo. Pada hari Sabtu, pukul 18.00 WIB, petugas Bea Cukai KPPBC Sidoarjo mengamankan truk pengangkut rokok ilegal yang keluar dari tol Waru Sidoarjo dengan tujuan Pulau Sumatra.
Kepala Seksi Humas Kanwil Bea Cukai Jatim I, Mohammad Yatim, mengungkapkan bahwa penindakan ini merupakan bagian dari Operasi Gempur Rokok Ilegal dengan total nilai rokok ilegal yang diamankan dari dua penindakan ini sebesar Rp. 3.147.648.000,00 dan total potensi kerugian negara dari cukai yang tidak dibayarkan sejumlah Rp. 1,422,352,000.00.
Apabila terbukti, maka pelaku diancam dengan pidana penjara paling singkat 1 tahun dan paling lama 8 tahun dan dipidana denda paling sedikit 8 kali nilai cukai dan paling banyak 10 kali nilai cukai yang seharusnya dibayar, dan/ atau dipidana penjara paling singkat 1 tahun dan paling lama 5 tahun dan pidana denda paling sedikit 2 kali nilai cukai dan paling banyak 10 kali nilai cukai yang seharusnya dibayar.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bea Cukai Adakan Lomba Berbagi Energi Positif dari Rumah | Republika OnlinePemenang, DJBC menyediakan saldo dompet elektronik (E-Wallet).
Read more »
Bea Cukai Permudah Prosedur Ekspor-Impor Barang CurahInsentif akan memberikan kepastian hukum terkait penanganan selisih berat dan atau volume barang.
Read more »
Uni Eropa Berlakukan Bea Masuk Antidumping Baja Nirkarat RI |Republika OnlineUni Eropa izinkan produsen untuk ajukan penolakan bea masuk ke persidangan
Read more »
Uni Eropa Berlakukan Bea Masuk Baja Nirkarat dari China, RI, TaiwanMenurut jurnal resmi Uni Eropa, Komisi Eropa telah memberlakukan bea masuk antidumping terhadap sejumlah produk baja nirkarat dari China, Indonesia dan Taiwan. Langkah itu diambil hampir delapan bul
Read more »
Bea Cukai Adakan Lomba Berbagi Energi Positif dari Rumah | Republika OnlinePemenang, DJBC menyediakan saldo dompet elektronik (E-Wallet).
Read more »
Polda Jatim Amankan 8.322 Orang Saat Penerapan Jaga Jarak |Republika OnlineMereka yang diamankan salah satunya karena melawan petugas.
Read more »