Hingga Mei 2020, tim K-9 berhasil menggagalkan tujuh kasus penyelundupan narkotika
REPUBLIKA.CO.ID, BADUNG -- Dalam menjalankan pengawasan terhadap barang ilegal, khususnya dalam mencegah masuknya narkotika ke Indonesia, petugas Bea Cukai tidak sendiri dalam menggagalkan peredarannya. Ada peran tim anjing pelacak narkotika .
“Hingga Mei 2020, tim K-9 kami telah berhasil menggagalkan tujuh kasus penyelundupan narkotika berbagai jenis, dimana lima kasus berhasil dicegah melalui barang kiriman, dengan modus penyembunyian pada paket kiriman, dan dua lainnya ditemukan dalam barang bawaan penumpang yang masuk melalui Bandara Internasional Lombok,” ungkapnya.
Lebih lanjut ia menjelaskan, para penyelundup menggunakan berbagai macam cara untuk mengelabui petugas Bea Cukai. Beberapa paket narkotika ini dibungkus, dilapisi, atau dimasukkan ke dalam barang lain dengan rapi, tujuannya agar petugas tidak curiga. Namun, dengan kemampuan penciumannya yang tajam berkat pelatihan rutin yang diberikan, anjing K-9 mampu menemukan narkotika yang disembunyikan tersebut.
“Saat ini kami memiliki 7 ekor anjing pelacak narkotika yang terdiri dari 3 ekor anjing pelacak aktif dan 4 ekor anjing pelacak pasif, yang dipegang oleh enam orang pegawai Bea Cukai bersertifikat dog handler,” tambah Hendra.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tak Tahu Majikan Sudah Meninggal, Anjing Ini Setia Menunggu 3 Bulan di RSTak Tahu Majikan Sudah Meninggal, Anjing Ini Setia Menunggu 3 Bulan di RS: Sang majikan meninggal karena terinfeksi Corona Covid-19.
Read more »
Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Impor 24,5 Ton Bawang Merah | Republika OnlinePotensi kerugian negara dari sektor perpajakan sebesar Rp 263 juta.
Read more »
Saat Pandemi, Bea Cukai Bali Nusra Tetap Berpatroli Laut | Republika OnlineWilayah Bea Cukai Nusra memiliki banyak titik rawan berpotensi terjadi penyelundupan
Read more »
Bea Cukai Donasi Sembako Hingga Laptop Bagi Warga Terdampak | Republika OnlineBea Cukai Banyuwangi donasi laptop bagi pelajar Asrama Santa Maria Genteng
Read more »
Bea Cukai Banyuwangi Gagalkan Penyeludupan Rokok Ilegal | Republika Online24 ribu rokok ilegal rencana mau diseludupkan ke Bali dari Banyuwangi
Read more »