Presiden Jokowi geram penyaluran bansos berbelit-belit dan begitu lambat untuk sampai ke penerima. Ini kata Mensos Juliari Batubara. Bansos via detikfinance
Presiden Joko Widodo beberapa hari ini menyoroti penyaluran bantuan sosial tunai. Dia geram penyalurannya berbelit-belit dan begitu lambat untuk sampai ke penerima. Lalu apa sebenarnya yang menjadi masalah hingga penyaluran bansos tunai lamban?
Menurut versi Menteri Sosial Juliari Batubara perlambatan penyaluran bansos tunai terjadi di awal lantaran ada masalah dalam hal pendataan. Penyaluran data dari daerah mengalami kendala. "Bahwa di awal-awal itu yang terjadi adalah kelambatan data dari daerah. Kelambatan data dari daerah ini diakibatkan banyaknya data-data yang dikirim dari kabupaten kota ke Kemensos itu tidak mewakili data-data yang dikirim dari desa," ujarnya dalam konferensi pers virtual usai ratas, Selasa .Dia menjelaskan, Kemensos sepenuhnya menyerahkan pendataan kepada pihak di daerah. Kemudian dari kelurahan ataupun desa mengirimkan datanya ke dinas sosial di tingkat kabupaten/kota.
Namun setelah data itu diterima oleh Kemensos, banyak terjadi penarikan kembali data yang sudah masuk oleh pihak kabupaten/kota. Ternyata banyak desa dan kelurahan yang merasa data yang sudah masuk ke Kemensos tidak sesuai. "Jadi yang terjadi banyak kabupaten/kota yang menarik kembali. Data-data yang sudah dikirimkan ke Kemensos ditarik kembali, karena ternyata ada desa atau kelurahan yang keberatan. Karena mereka tahu bahwa data yang mereka kirimkan tidak sama dengan data dari dinsos yang dikirimkan ke Kemensos," terangnya.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ini Alasan Bansos di Jabar Belum Seluruhnya Tersalurkan |Republika OnlineAda kepala daerah yang jadwal kegiatannya masih padat, belum bisa meresmikan bantuan
Read more »
Ingat! Mensos Janji H-1 Lebaran Bansos Tunai Sampai ke Semua PenerimaMenteri Sosial Juliari Batubara mengakui, Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah memberikan perintah untuk segera menyelesaikan penyaluran bansos tunai. Bansos via detikfinance
Read more »
Mensos Minta Kantor Pos Buka Sampai Jam 10 MalamMenteri Sosial (Mensos), Juliari Peter Batubara meminta Kantos Pos Indonesia membuka semua loket dan menambah jam operasi hingga pukul 22.00 guna mempercepat penyaluran bantuan tunai kepada masyarakat terdampak Covid-19.
Read more »
Fraksi Demokrat-NasDem Surabaya jelaskan alasan tolak Pansus COVID-19Fraksi Demokrat-Nasdem DPRD Kota Surabaya menjelaskan alasan menolak pembentukan Panitia Khusus (Pansus) Percepatan Penanganan COVID-19 di Surabaya, Jatim, ...
Read more »
Alasan Sains Ketika 16 Ribu Sukarelawan Mau Diinfeksi CoronaHingga saat ini, sudah ada 16 ribu lebih sukarelawan di 102 negara yang mau disuntik virus corona demi mempercepat temuan vaksin Covid-19.
Read more »
Bos Garuda Ungkap Alasan Rumahkan Sementara 800 Pegawai KontrakGaruda Indonesia merumahkan ratusan pegawai selama tiga bulan akibat pandemi corona.
Read more »