Winger Manchester United, Daniel James, mengagumi Gareth Bale. Namun ia merasa belum pantas dibandingkan dengan Bale.
James sempat mencuri perhatian di awal musim usai diboyong MU dari Swansea City musim panas lalu. Pesepakbola berusia 22 tahun itu langsung mencetak gol di laga debutnya saat MU menang 4-0 atas Chelsea.
James sempat begitu produktif di awal musim. Kini dia tercatat mencetak empat gol dan tujuh assist dari 37 kali penampilan di semua kompetisi bersama Setan Merah.Kecepatannya di atas lapangan membuat James mulai dibanding-bandingkan dengan Bale. Namun James merasa belum pantas dibandingkan dengan pemain Real Madrid itu."Bermain dengannya di timnas Wales jelas luar biasa. Bagi siapa saja yang tidak mengenalnya, dia sungguh luar biasa. Benar-benar orang yang normal.
"Tapi dibandingkan dengannya saya kira terlalu berlebihan. Apa yang sudah dia lakukan dalam kariernya, bagaimana dia berpindah dari bek kiri ke gelandang kiri, menjuarai Liga Champions... apa yang sudah dia lakukan itu luar biasa."Baca juga:
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kenangan Bek Persija Main Bareng Recoba, Duel Lawan Bale, dan Selebrasi Bersama Del PieroBek Persija, Marco Motta, memamerkan aksi saat berada satu lapangan dengan sejumlah bintang dunia.
Read more »
Tak Betah di Madrid, Bale Bidik Berkarier di MLSMajor League Soccer bisa jadi alternatif lain bagi Gareth Bale untuk segera hengkang dari Real Madrid.
Read more »
Bale Ingin Merumput di Kompetisi MLS, Tapi... |Republika OnlineBale mengaku menyukai MLS.
Read more »
Tak Betah di Madrid, Bale Bidik Berkarier di MLSMajor League Soccer bisa jadi alternatif lain bagi Gareth Bale untuk segera hengkang dari Real Madrid.
Read more »
Rehat Sejenak dari Informasi Soal COVID-19 Baik untuk Kesehatan JiwaDokter spesialis kejiwaan menyarankan masyarakat agar menghindari stres dengan membatasi informasi soal COVID-19 agar tidak berlebihan
Read more »