Milan harus negosiasi dengan Barca selaku pemilik pemain yang dipinjamkan ke Betis.
REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- AC Milan dikabarkan tertarik mendatangkan bek Real Betis, Emerson. Namun, Rossoneri harus bernegosiasi dengan Barcelona selaku pemilik bek kanan tersebut.
Di Real Betis, Emerson berstatus pinjaman dengan masa kontrak dua tahun. Namun seperti diberitakan Mundo Deportivo, Kamis , Milan tetap ingin meminang pemain berpaspor Brasil tersebut ke San Siro. Emerson dibeli Barcelona dari klub Brasil, Atletico Mineiro, dengan mahar 12 juta euro pada 2019 lalu. Pemuda berusia 21 tahun itu langsung dipinjamkan ke Real Betis hingga Juni 2021.
Selama merumput di La Liga Spanyol, Emerson sudah berkontribusi mencetak tiga gol dan lima assist dari 23 pertandingan. Di satu sisi, Barcelona diberitakan tidak berminat melepas Emerson karena yang tertarik mendatangkannya bukan hanya AC Milan. Dalam laporan Calciomercato, klub raksasa Liga Inggris, Tottenham Hotspur, disebut dapat menjadi halangan bagi Milan memburu Emerson. BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Persepektif Republika.co.id, Klik di Sini
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Legenda Timnas Italia Marco Simone Sarankan AC Milan Rekrut Mauro Icardi - Tribunnews.comLegenda AC Milan sekaligus Timnas Italia Marco Simone menyarankan untuk datangkan Mauro Icardi ke San Siro.
Read more »
Mantan Wakil Presiden AC Milan Menyesal Tidak Merekrut Del Piero dan Cristiano RonaldoSaat masih bekerja untuk AC Milan, Adriano Galliani sempat ingin merekrut Alessandro Del Piero dan Cristiano Ronaldo.
Read more »
Baru Bebas Asimilasi, AC Ditangkap Lagi karena Rampas Motor |Republika OnlineTersangka AC baru saja bebas pada 9 April lalu.
Read more »
Pendingin Ruangan atau AC Ternyata Bisa Sebarkan Virus Corona, Simak Hasil Penelitiannya - Serambi IndonesiaHasilnya mengatakan, pendingin ruangan ambil peran dalam mentransmisikan droplet atau tetesan sebagai perantara virus dari satu ke lainnya.
Read more »
Pilih MU atau Milan, Jaap Stam? |Republika OnlineSelama menjalani karir profesional, Jaap Stam pernah membela MU dan Milan.
Read more »
Inter Milan Ingin Tukar Lautaro Martinez dengan Griezmann |Republika OnlineInter sedang menunggu proposal dari Barcelona sebelum melakukan negosiasi.
Read more »