Seorang pasien yang positif terinfeksi virus Corona COVID-19 di Sumatera Barat, dinyatakan sembuh dan sudah dipulangkan.
COVID-19 di Sumatera Barat, dinyatakan sembuh dan sudah dipulangkan. Wakil Gubernur Sumatera Barat Nasrul Abit menyebut pasien yang sembuh tersebut selama ini dirawat di Rumah Sakit Ahmad Mukhtar Bukittinggu.
"Iya, ada satu orang yang sembuh, dari Batusangkar yang selama ini menjalani perawatan di Ahmad Mukhtar Bukittinggi," jelas Nasrul Abit kepada wartawan, Senin .Nasrul Abit berharap, adanya pasien Corona yang berhasil sembuh ini menjadi pemicu buat pasien lain agar termotivasi dan optimistis sembuh. Dia juga berharap, para pasien positif Corona yang masih dirawat segera menyusul sembuh.
"Saya berikan semangat buat yang masih dirawat. Jangan pesimistis. Ini kan sudah ada contohnya yang berhasil sembuh," katanya. Nasrul meminta para pasien positif Corona yang masih dirawat disiplin mengikuti arahan dari tim medis yang menangani. Selain itu, Mantan Bupati Pesisir Selatan tersebut juga berharap tidak ada lagi pasien positif corona yang meninggal dunia.Hingga saat ini, pasien positif corona di Sumbar meninggal dunia ada 1 orang.
"Angka kematian pasien corona di Sumbar cukup kecil. Jadi semua harus disiplin supaya angka kematian ini tidak bertambah," ucap Nasrul.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Update Corona, 6 April 2020: Pasien Positif Mencapai 2.491 orang, 209 Meninggal, dan 192 SembuhJuru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto menyebut pihaknya kembali menemukan 218 kasus baru pasien positif corona, per Senin (6/4) pukul 12.00 WIB. Secara total kasus pasien positif corona di Indonesia sebanyak 2.491&8230; Corona
Read more »
Update Corona Senin 6 April 2020: Bertambah 28, Pasien Sembuh Covid-19 Jadi 192 OrangPenambahan kasus Corona terhitung sejak pukul 12.00 WIB pada Minggu 5 April hingga hari ini pukul 12.00 WIB.
Read more »
Pesan Pasien Sembuh Corona: Ikuti Imbauan Pemerintah |Republika OnlineIB yang dirawat di RSUD Zainoel Abidin dibolehkan pulang setelah negatif corona.
Read more »
Gubernur Sumbar Harap Pasien Corona Lain Menyusul Sembuh |Republika OnlineSatu pasien Corona di Sumbar berhasil sembuh.
Read more »
Di Medan, Sudah 2 Pasien Corona Dinyatakan SembuhPasien kedua yang dilaporkan sembuh sehari-harinya bertugas sebagai ajudan Wakil Gubernur Sumut.
Read more »
Kala Pasien Positif Covid-19 Semangati Pasien Lansia di Ruang IsolasiVideo seorang pasien positif Covid-19 menyemangati salah satu pasien lansia di ruang isolasi RSUD Bahteramas Kendari viral di jagad maya.
Read more »